Giat Jumat Barokah Bakti Musik Salurkan 200 Paket Sembako Untuk Masyarakat Kurang Mampu

LIPUTAN 3 MEDAN

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 13:15 WIB

5013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan
Bakti musik terletak di jalan amal kecamatan medan sunggal , berkolaborasi dengan tokoh masyarakat MK mengadakan kegiatan Jum’at Berkah dengan berbagi bingkisan sembako untuk masyarakat sunggal sekitarnya sebanyak 200 paket, Jum’at (13/09/2024)

Program Jum’at berkah ini bukan yang pertama kalinya melainkan sudah berjalan selama kurang lebih 5 tahun. Bakti menyampaikan ucapan terimakasihnya kepada donatur MK yang namanya tidak mau di sebutkan , telah ikut berbagi rizkinya kepada masyarakat kurang mampu di jalan amal kota medan

“Mudah-mudahan program ini bisa berkelanjutan dan berjalan dengan lancar, Semoga kita semua diberikan kesehatan dan kelancaran rizki khususnya buat Bapak MK sehingga bisa berbuat lebih banyak lagi, bukan hanya di Sekitar kecamatan medan sunggal saja tapi juga hingga ke kecamatan kecamatan lain tutur bakti

Pada kesempatan yang sama Bakti musik mengucapkan rasa syukurnya karna bisa membantu masyarakat. Semoga dengan bingkisan yang diberikan bisa bermanfaat dan membawa keberkahan. Dikatakannya juga bahwa program jumat berkah ini bukan pertama kalinya

“Alhamdulillah Allah berikan saya rizki untuk berbagi kepada masyarakat, semoga bermanfaat dan berkah untuk penerima dan juga untuk saya , ujar lelaki yang akrab disapa Bakti dengan logat india

Terakhir ia menyampaikan ucapan terimakasih kepada pewarta polrestabes medan dan kapolsek medan sunggal Kompol Bambang gunanti dan wakpolsek AKP Philip A Purba yang telah ikut dalam program tersebut, dimana program ini nantinya akan terus berkelanjutan setiap bulannya dengan rute yang berbeda beda di semua Kecamatan yang ada di kota medan “Tutupnya. (Ilham)

Berita Terkait

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Gelar Razia Insidentil, Pastikan Keamanan dan Ketertiban
Luar Biasa!!, Pelari Nella Persembahkan 3 Emas Untuk Sumut di PON XXI Perdananya
30 Ribu Tamu Diprediksi Padati SUSU pada Penutupan PON, Sejumlah Ruas Jalan Akan Ditutup
Tempo 47 Hari, Polda Sumut Berhasil Mengungkap 578 Kasus Narkotika
Everaim Ginting Raih Emas Melalui Kemenangan TKO
Lapas Kelas IIB Pangkalan Bun Berhasil Gagalkan Penyelundupan Narkotika Jenis Sabu
Kenny Tirza Chandra Persembahkan Medali Emas Pertama untuk Papua Pegunungan di PON XXI Aceh-Sumut 2024
Tangis Tak Terbendung, Kenangan Nedy Mahapati Guntur yang Takkan Pernah Terlupakan

Berita Terkait

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:35 WIB

Di Lantik Untuk Ketiga Kalinya Sebagai DPRD Pringsewu, Ini Yang di Sampaikan Suherman, S.E

Jumat, 16 Agustus 2024 - 10:51 WIB

Perhatian Khusus Korban Anak Di bawah Umur Didampingi PPA Tanggamus Mendatangi UPTD PPA di Provinsi Lampung

Rabu, 14 Agustus 2024 - 19:10 WIB

Pelaksanaan Tahap 2 Perkara Tipikor Penyimpangan BPHTB Waris dengan Tersangka WJS

Rabu, 14 Agustus 2024 - 15:46 WIB

Ada Apakah Aparat Pekon Gading Pertiwi Menegur Keras Warga Nya Melakukan Kegiatan Gotong Royong Membangun Jalan Swadaya Masyarakat

Selasa, 13 Agustus 2024 - 15:08 WIB

Pj. Bupati Pringsewu, Dr. Marindo Kurniawan, S.T., M.M., Hadiri Pertemuan dengan Presiden di IKN

Selasa, 13 Agustus 2024 - 14:25 WIB

Pj Ketua Dekranasda Provinsi Lampung Resmikan Dekrafe Pringsewu

Selasa, 13 Agustus 2024 - 12:28 WIB

Penantian Panjang Orang Tua Korban Pemerkosaan Anak Di bawah Umur Belum Di Tetapkan Tersangka

Senin, 12 Agustus 2024 - 18:27 WIB

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Telah Melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) dan Penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS) Tingkat Kabupaten Pringsewu

Berita Terbaru