Peresmian 40 Lembaga TK, BARMAS Apresiasi Pemda Kabupaten Aceh Selatan

LIPUTAN 3

- Redaksi

Senin, 19 Agustus 2024 - 13:41 WIB

5023 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH SELATAN | Ketua umum BARMAS Muhammad Arhas sangat mengapresiasi Peresmian Penegerian Satuan 40 (Taman Kanak-Kanak) TK di Kabupaten Aceh selatan.

Acara penegerian tersebut diresmikan oleh PJ Bupati Aceh selatan Cut Syazalisma, SSTP yang ditandai dengan penandatangan prasasti dan pemotongan pita. ada 40 lembaga TK beralih status dari Swasta ke status Negeri, yang pelaksanaannya dipusatkan di Di gampong bakau hulu, kecamatan labuhanhaji, Kabupaten Aceh Selatan
Senin (19/8/2024).

Dalam sambutannya PJ Bupati Cut Syazalisma, SSTP menyampaikan bahwa lembaga berkewajiban melakukan pembinaan dalam pembentukan karakter dan pengembangan potensi dasar setiap anak.

“Melakukan pembinaan dan pengembangan potensi dasar pada anak dibutuhkan kerjasama yang baik antara pemerintah, tenaga pendidik, stakeholder dan masyarakat” ujar Cut Syazalisma, STTP

PJ Bupati Cut Syazalisma, SSTP juga mengatakan Bahwa lembaga TK merupakan salah satu wadah sebagai tempat menimba ilmu bagi anak usia dini untuk berekspresi dan bereksplorasi dalam berbagai kegiatan.

Muhammad Arhas selaku Ketua Umum BARMAS menyampaikan terima kasih dan apresiasinya kepada pemerintah daerah Kabupaten Aceh selatan atas penegerian 40 lembaga Taman Kanak-kanak tersebut, guna peningkatan kualitas pendidikan anak usia dini di Kabupaten Aceh selatan

“Selamat kepada 40 TK yang telah dinegerikan hari ini” ungkapnya, saat dikonfirmasi usai peresmian. (MA).

Berita Terkait

Tudingan Pembahasan APBK Aceh Selatan 2025 Tanpa Komisi DPRK, ini tanggapan Hadi Surya selaku Ketua Komisi IV DPRK Aceh Selatan
IWO Aceh Selatan Dampingi Komunitas IMPI, Kunjungi Berbagai Wisata di Tapaktuan
Pj Bupati Aceh Selatan Sambut Panitia Kluet Expo Sains (KES I) dari SMAN 1 Kluet Utara
SEMMI Aceh Selatan : Usut Tuntas Kasus Pencurian Dan Perusakan Jembatan di Gp Baroe Kecamatan Pasie Raja Kabupaten Aceh Selatan

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 11:15 WIB

Sudah Jelas Dilarang Ngotot Pula, Setelah itu teriak di Curangi, Hallo Kawan Apa Enggak Salah Tu.

Jumat, 15 November 2024 - 14:47 WIB

Zulfadhli Sebut, Pernyataan Abu Mudi Soal Dek Fadh Kurang Elok

Senin, 11 November 2024 - 12:23 WIB

Ratusan Anak Binaan Foreder Di Seluruh Daerah Aceh Berikan Dukungan Kepada Pasangan Muallem Dan Dek Fadh. Saat Diskusi Lintas Organisasi Di Jeumala Center.

Sabtu, 9 November 2024 - 10:50 WIB

Abi Mudi Resmi Deklarasikan Dan Berikan Dukungan Penuh Kepada Pasangan Muallem – Dek Fadh

Senin, 4 November 2024 - 10:19 WIB

Posko Santri Jeumala Center Berhasil Pikat Hati Rakyat Melalui Bhakti Sosial.

Jumat, 1 November 2024 - 10:12 WIB

Bersatu Dukung Muallem-Dek Fadh. ini Seruan Abi Daud Dan Ayah Hamdani Untuk Alumni Dan Santri Pasantren Jeumala A’Mal.

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:18 WIB

Ada Yang Menarik Dalam Debat Cagub Dan Cawagub Aceh 2024. Afdhal Berikan Pilihan Politiknya.

Sabtu, 28 September 2024 - 17:25 WIB

Cawagub Fadhlullah Isi Kuliah Umum Kepada Ratusan Mahasiswa, Sebut Akan Memberi Beasiswa Sampai Jenjang S3

Berita Terbaru