Zulkifli Hasan tetapkan Aminullah sebagai calon Tunggal Walikota Banda Aceh

LIPUTAN 3

- Redaksi

Kamis, 13 Juni 2024 - 23:19 WIB

5010 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan atau Zulhas, menyatakan dukungan kepada Aminullah Usman untuk maju sebagai Walikota Banda Aceh pada Pilkada 2024. Hal ini diungkapkan Menteri Perdagangan itu setelah menerima Aminullah di Komplek Kementrian Widya Chandra, Jakarta Selatan, Kamis (13/6/2023).

Menteri Perdagangan itu optimis Aminullah akan kembali memenangkan pilkada dan mampu memimpin Banda Aceh dengan baik.

“Kita senantiasa mengutamakan kader sebagai kandidat yang kuat terlebih lagi apabila incumbent”. Menurutnya, Aminullah merupakan kader PAN yang siap menghadapi Pilkada 2024.

Dukungan serupa juga disampaikan oleh Eddy Soeparno selaku Sekretaris Jenderal DPP PAN “kami yakin, Insya Allah Aminullah dapat memenangkan Pilkada Banda Aceh, kami menunggu dengan segera siapa calon wakil yang akan diusung dari Koalisi Indonesia Maju”. Ujarnya.

Pertemuan tersebut turut dihadiri para pengurus DPP Partai Amanat Nasional lainnya.

Berita Terkait

KEJAKSAAN NEGERI PRINGSEWU MUSNAHKAN BARANG BUKTI TINDAK PIDANA YANG TELAH BERKEKUATAN HUKUM TETAP (INKRACHT).
Bentuk Pemberian Reward Akan Pembinaan Melalui Pemberian Piagam Iqra
Kembangkan Pembinaan Melalui Program Qatam Al Quran
BPPA Bantu Pulangkan 4 Warga Asal Aceh Dari Jakarta. Akibat Sakit Dan Keterbatasan Biaya.
Kembali Membanggakan Kabupaten Pringsewu Peroleh 2 Penghargaan Nasional Pada GTTGN XXV di NTB
PPIR : Salah Satu Benteng Prabowo Subianto Menangkan Pemilu Presiden dan Menjaga Jiwa Patriot Terus Berkobar demi NKRI
Ketua Dewan Pembina INSWA Ajak Pemerintah Daerah Dan Dunia Usaha Untuk Update Isu Terkini Dalam Pengelolaan Sampah
Prestasi Selanjut Nya Yang Di Raih Pemerintah Kabupaten Pringsewu provinsi Lampung

Berita Terkait

Rabu, 17 Juli 2024 - 16:44 WIB

Menguasai Public Speaking dengan 4 Teknik Presentasi Ampuh Bersama Priska Sahanaya, Pronas, dan Sinotif di SD dan SMP Sint. Joseph

Rabu, 17 Juli 2024 - 16:43 WIB

Pelatihan Public Speaking di SMP BUDI MULIA: 4 Teknik Presentasi Efektif Bersama Coach Priska Sahanaya, Pronas, dan Sinotif

Rabu, 17 Juli 2024 - 16:38 WIB

Panduan Penting untuk Mendaftarkan Perusahaan Konstruksi di Indonesia

Rabu, 17 Juli 2024 - 16:36 WIB

Konig & The Drummer Merilis Music Video Colorful: “Ku Dan Kau”

Rabu, 17 Juli 2024 - 14:32 WIB

KEJAKSAAN NEGERI PRINGSEWU MUSNAHKAN BARANG BUKTI TINDAK PIDANA YANG TELAH BERKEKUATAN HUKUM TETAP (INKRACHT).

Rabu, 17 Juli 2024 - 12:22 WIB

Tren Game Tap-to-Earn Telegram Membawa Ratusan Juta Pengguna ke Ekosistem Blockchain

Rabu, 17 Juli 2024 - 12:13 WIB

Tantangan dan Peluang dalam Sektor Konstruksi di Indonesia

Selasa, 16 Juli 2024 - 11:10 WIB

Robot di KorSel “Bunuh Diri” Gara-gara Stress Kerja Tanpa Libur. Gimana yang Manusia?

Berita Terbaru